• Cyber Media News Coverage Guidelines
  • Management
  • About Us
  • Contact Us
Sports Arena
Advertisement
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment
No Result
View All Result
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment
No Result
View All Result
Sports Arena
No Result
View All Result
Home BADMINTON

Carolina Marin, Srikandi Bulutangkis Asal Spanyol

February 11, 2023
in BADMINTON, BADMINTON INTERNASIONAL
0
Carolina Marin, Srikandi Bulutangkis Asal Spanyol

Pebulutangkis asal Spanyol, Carolina Marin.

Share on FacebookShare on Twitter

Sports Arena – Pebulutangkis tunggal putri asal Spanyol ini memiliki nama lengkap Carolina Maria Marin Martin.

Lahir pada 15 Juni 1993, Carolina Marin telah menorehkan berbagai prestasi di ajang bulutangkis.

Sepanjang kariernya, pemain bulutangkis yang tengah bertengger di peringkat ke-9 dunia ini sebelumnya pernah berada pada ranking 1 dunia selama 66 pekan.

Terkini:

  • Jersey Mendiang Kobe Bryant Terjual Rp87,8 Miliar
  • Cetak Quat-trick, Cristiano Ronaldo Ukir Rekor Baru
  • Enea Bastianini: Francesco Bagnaia Merupakan Rival Utama di MotoGP 2023

Sebagai informasi, Carolina Marin adalah pemain bulutangkis tunggal putri pertama yang berhasil memperoleh juara dunia sebanyak 3 kali, yaitu pada 2014, 2015 dan 2018. Menariknya, Carolina Marin bukanlah penggiat bulutangkis sejak kecil.

Pada awalnya, Carolina Marin adalah seorang penari flamengo. Marin beralih ke bulutangkis setelah diperkenalkan oleh teman-temannya.

Sejak saat itu, Marin fokus menekuni bulutangkis dengan berlatih di klub IES La Orden di Hueva. Ia kemudian memulai debut bulutangkis profesionalnya pada turnamen Brussels International U-15 pada 2005.

Pada 2009, Marin memperoleh medali perak untuk kejuaraan junior Eropa dan yang pertama kalinya pula untuk Spanyol. Setelah dua tahun berselang, Marin berhasil meraih medali emas setelah mengalahkan Beatriz Corrales. Setelahnya, Marin banyak memperoleh prestasi seperti pada kejuaraan dunia BWF, All England, hingga Olimpiade.

Siapa yang menyangka di balik prestasinya yang gemilang, mantan peringkat satu dunia sektor tunggal putri itu pernah berlatih di Indonesia. Mengingat bulutangkis tidak begitu populer di Spanyol, wajar saja untuk Marin memilih berlatih di Indonesia yang menjadi salah satu kiblat bulutangkis dunia.

Marin berlatih di Indonesia pada 2013, tepatnya di Pelatnas Cipayung. Marin mengikuti program latihan bersama dengan para pemain Indonesia seperti Linda Wenifanetri, Gregoria Mariska, Hana Ramadhani dan pemain bulutangkis tunggal putri Indonesia lainnya.

Selain itu, Marin juga berlatih di Indonesia sebelum ia mengikuti turnamen Australia Open dan Indonesia Open 2015. Berkat semua kerja keras dan prestasinya, sosok Carolina Marin saat ini telah diabadikan menjadi nama sebuah gelanggang olahraga di kota Huelva, Spanyol.

Nama gelanggang yang sebelumnya disebut Palacio de Deportes de Huelva kini berubah menjadi Palacio de Deportes Carolina Marin. Dalam bahasa Spanyol, nama itu itu berarti Istana Olahraga Carolina Marin.

Demikian kisah Carolina Marin, seorang srikandi bulutangkis yang pernah berlatih badminton di Indonesia dan menjadi juara dunia 3 kali.

 

Tags: Carolina MarinSpanyol
Previous Post

Pacar Joao Felix, Magui Corceiro Dituduh Terlibat Cinta Segitiga

Next Post

Jakarta Pertamina Bikin Kudus Sukun Badak Tak Berkutik

Next Post
Jakarta Pertamina Bikin Kudus Sukun Badak Tak Berkutik

Jakarta Pertamina Bikin Kudus Sukun Badak Tak Berkutik

ADVERTISEMENT
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Pembalap Gresini, Fermin Aldeguer

Juara MotoGP Mandalika 2025, Fermin Aldeguer Ogah Puas

October 5, 2025
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri

Hasil Undian BWF World Tour Finals 2025, Wakil Indonesia Dapat Tantangan Berat

December 13, 2025
Indonesia Hanya Loloskan Fikri/Bagas ke Final Orleans Masters 2023

Indonesia Hanya Loloskan Fikri/Bagas ke Final Orleans Masters 2023

April 9, 2023
Tim Dragon Boat Indonesia Optimis Bawa Pulang Emas

Tim Dragon Boat Indonesia Optimis Bawa Pulang Emas

October 5, 2023
Teerasil dan Chanathip Absen Bela Thailand di Piala Asia 2024

Teerasil dan Chanathip Absen Bela Thailand di Piala Asia 2024

January 11, 2024
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie

Gagal ke Final Malaysia Open 2026, Jonatan Soroti Kebiasaan Kehilangan Poin

January 10, 2026
Pemain baru Manchester City, Antoine Semenyo

Semenyo ke Manchester City, Peluang Juara Arsenal Terancam

January 10, 2026
Pelatih Persija Jakarta, Mouricio Souza

Hadapi Persib, Persija Fokus Total Raih Kemenangan

January 10, 2026
Para pemain Satria Muda sedang diberi arahan teknis

Satria Muda Fokus Keseimbangan Demi Gelar Juara

January 6, 2026
Kapten Dewa United, Ricky Kambuaya

Dewa United Tumbang di Lampung, Ricky Kambuaya Sorot Kinerja Wasit

January 6, 2026

Recent News

Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie

Gagal ke Final Malaysia Open 2026, Jonatan Soroti Kebiasaan Kehilangan Poin

January 10, 2026
Pemain baru Manchester City, Antoine Semenyo

Semenyo ke Manchester City, Peluang Juara Arsenal Terancam

January 10, 2026
Pelatih Persija Jakarta, Mouricio Souza

Hadapi Persib, Persija Fokus Total Raih Kemenangan

January 10, 2026
Para pemain Satria Muda sedang diberi arahan teknis

Satria Muda Fokus Keseimbangan Demi Gelar Juara

January 6, 2026
Sports Arena

Follow Us

  • Cyber Media News Coverage Guidelines
  • Management
  • About Us
  • Contact Us

All Rights Reserved by sportsarena.id © 2022

No Result
View All Result
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment

All Rights Reserved by sportsarena.id © 2022