• Cyber Media News Coverage Guidelines
  • Management
  • About Us
  • Contact Us
Sports Arena
Advertisement
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment
No Result
View All Result
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment
No Result
View All Result
Sports Arena
No Result
View All Result
Home BADMINTON

Ginting Jumpa Jojo di Perempat Final Indonesia Open 2023

June 16, 2023
in BADMINTON, BADMINTON INTERNASIONAL
0
Ginting Jumpa Jojo di Perempat Final Indonesia Open 2023

Pemain tunggal putra, Anthony Sinisuka Ginting. (PBSI)

Share on FacebookShare on Twitter

Sports Arena – Pemain tunggal putra, Anthony Sinisuka Ginting menyusul rekan satu negara, Jonatan Christie lolos ke babak perempat final turnamen Kapal Api Group Indonesia Open 2023.

Berlaga di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (16/5), pemain asal Cimahi (Jawa Barat) itu lolos ke babak delapan besar turnamen BWF Super 1000 itu seusai mengatasi wakil India, Priyanshu Rajawat dengan skor 20-22, 21-15, 21-15.

Pada pertandingan ini, peraih medali perunggu Olimpiade Tokyo 2020 itu mengaku sempat terkendala di gim pertama saat sudah unggul. Terlihat permainan juara Singapore Open 2023 itu mengendur di pengujung laga sehingga membuat Ginting kalah dengan skor 20-22.

Berita Terkini

  • Liverpool Siap Tikung Real Madrid Demi Kylian Mbappe
  • Sisi Lain Nikola Jokic, MVP NBA Pencinta Kuda
  • Performa Motor YZR-M1 Bikin Fabio Quartararo Emosi

Beruntung di dua gim berikutnya Ginting mampu bangkit untuk akhirnya lolos ke babak delapan besar turnamen berhadiah total 1,3 juta dolar AS itu.

“Saya mendapat kendala di gim pertama saat unggul. Terlihat lawan mampu mengubah serangan di pertengahan gim dan saya masuk ke dalam permainannya,” ujar Ginting.

Pemain tunggal putra, Anthony Sinisuka Ginting.

“Beruntung di gim kedua dan ketiga saya kembali ke pola permainan saya sehingga bisa keluar menyerang dan fokus bertahan. Bersyukur hal itu berhasil diterapkan,” ungkap Ginting.

Dengan hasil ini pemain kelahiran 11 Mei 1996 itu akan jumpa rekan satu negaranya, Jonatan Christie.

Jojo, sapaan akrab Jonatan Christie, lolos ke perempatfinal seusai mengatasi perlawanan wakil Prancis, Toma Junior Popov lewat pertarungan rubber game 19-21, 21-11, 21-11.

Menghadapi rekan sendiri di babak delapan besar, Ginting mengaku akan fokus untuk bisa meraih hasil maksimal di hadapan publik sendiri.

“Saya tidak mau terlalu fokus untuk meraih kemenangan karena hal itu bisa menjadi bumerang untuk saya. Buat laga besok saya mau coba recovery dan istirahat setelah ini,” tutur Ginting.

“Pastinya laga esok hari akan menyajikan pertarungan menarik mengingat kedua pemain bertekad memberikan permainan terbaik,” pungkas juara Indonesia Masters 2020 itu.

Tags: Anthony Sinisuka GintingGintingIndonesia Open 2023
Previous Post

Cetak Gol, Lionel Messi Antar Argentina Kalahkan Australia

Next Post

IBL Gelar Work Shop Jelang Seri Pamungkas

Next Post
IBL Gelar Work Shop Jelang Seri Pamungkas

IBL Gelar Work Shop Jelang Seri Pamungkas

ADVERTISEMENT
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Max Verstappen Berpeluang Kunci Gelar Juara Dunia F1 di GP Qatar

Max Verstappen Berpeluang Kunci Gelar Juara Dunia F1 di GP Qatar

October 6, 2023
Mengenal Sosok Angie Marcheria, Awesome Ambassador Piala Presiden Esports 2023

Mengenal Sosok Angie Marcheria, Awesome Ambassador Piala Presiden Esports 2023

October 31, 2023
Marquez Tunggangi Ducati, MotoGP 2024 Bakal Berlangsung Seru

Marquez Tunggangi Ducati, MotoGP 2024 Bakal Berlangsung Seru

January 4, 2024
Jersey Dewa United Banten Dilengkapi Teknologi Termutakhir

Jersey Dewa United Banten Dilengkapi Teknologi Termutakhir

December 12, 2023
Penyerang Timnas Jerman, Karim Adeyemi

Punya Senjata Ilegal, Penyerang Timnas Jerman Dijatuhi Sanksi

November 18, 2025
Skuad Curacao

Ukir Sejarah, Curacao Jadi Negara Terkecil Sepanjang Piala Dunia

November 19, 2025
Skuad Timnas Indonesia U-22

Timnas Indonesia U-22 Tunjukkan Lompatan Performa Lawan Mali

November 19, 2025
Bek Persija Jakarta, Rizky Ridho

Rizky Ridho Beberkan Rencana Jangka Panjang di Persija

November 18, 2025
Penyerang Timnas Jerman, Karim Adeyemi

Punya Senjata Ilegal, Penyerang Timnas Jerman Dijatuhi Sanksi

November 18, 2025
Selebrasi juara MLSC 2025 Seri Malang

Antusiasme Tinggi Warnai Gelaran MLSC di Malang

November 16, 2025

Recent News

Skuad Curacao

Ukir Sejarah, Curacao Jadi Negara Terkecil Sepanjang Piala Dunia

November 19, 2025
Skuad Timnas Indonesia U-22

Timnas Indonesia U-22 Tunjukkan Lompatan Performa Lawan Mali

November 19, 2025
Bek Persija Jakarta, Rizky Ridho

Rizky Ridho Beberkan Rencana Jangka Panjang di Persija

November 18, 2025
Penyerang Timnas Jerman, Karim Adeyemi

Punya Senjata Ilegal, Penyerang Timnas Jerman Dijatuhi Sanksi

November 18, 2025
Sports Arena

Follow Us

  • Cyber Media News Coverage Guidelines
  • Management
  • About Us
  • Contact Us

All Rights Reserved by sportsarena.id © 2022

No Result
View All Result
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment

All Rights Reserved by sportsarena.id © 2022