• Cyber Media News Coverage Guidelines
  • Management
  • About Us
  • Contact Us
Sports Arena
Advertisement
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment
No Result
View All Result
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment
No Result
View All Result
Sports Arena
No Result
View All Result
Home MOTOGP

Ukir Sejarah, Johann Zarco Rajai MotoGP Prancis 2025

May 12, 2025
in MOTOGP, AUTOMOTIVE
0
Ukir Sejarah, Johann Zarco Rajai MotoGP Prancis 2025

Johann Zarco rajai MotoGP Prancis 2025. (MotoGP)

Share on FacebookShare on Twitter

Sports Arena – Johann Zarco rajai MotoGP Prancis 2025. Pembalap bernomor 5 itu tampil gemilang dan berhasil memenangkan balapan penuh drama di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Minggu (11/05/2025).

Kemenangan ini sekaligus mengakhiri penantian panjang penggemar Prancis sejak Jacques Collot berdiri gagah di podium pada 1958. Selain itu, catatan positif ini juga mengakhiri dominasi pembalap Ducati di MotoGP Prancis.

Balapan seri keenam ini menyajikan tontonan yang mendebarkan, terutama ketika perubahan cuaca yang tiba-tiba menghadirkan tantangan baru bagi para pembalap. Gerimis yang membasahi lintasan memaksa tim untuk mengubah strategi balap secara cepat.

Berita Terkini:

  • Harga Tiket Indonesia Open 2025 Termurah Rp50 Ribu
  • Marc Marquez Menangi Duel Kontra Fabio Quartararo di Le Mans
  • Celtics dan Cavaliers Terpuruk, Catat Sejarah Kelam di Playoff NBA

Keputusan flag-to-flag alias pergantian motor tak terhindarkan, namun insiden kecelakaan tetap mewarnai jalannya lomba. Di awal balapan, sejumlah pembalap top seperti Francesco Bagnaia, Joan Mir, Jack Miller, Brad Binder, dan sang idola tuan rumah, Fabio Quartararo, sempat tergelincir.

Quartararo yang sempat memimpin jalannya balapan, terpaksa mengakhiri balapannya lebih awal setelah kehilangan kendali dan keluar lintasan. Posisi terdepan kemudian diambil alih oleh Marc Marquez.

Namun, keunggulan Marquez juga tak bertahan lama. Pembalap muda sensasional, Fermín Aldeguer, berhasil menyalip dan memimpin balapan. Aksi saling salip terus terjadi, hingga akhirnya Johann Zarco berhasil merangsek ke posisi terdepan, diikuti ketat oleh duo Marquez bersaudara (Marc dan Alex).

Aksi Johann Zarco di lintasan.

Di sisa balapan, di bawah guyuran hujan yang semakin deras, Zarco menunjukkan ketenangan dan kematangan balapnya. Pembalap bernomor 5 itu semakin percaya diri setelah melihat sejumlah pesaingnya mengalami insiden. Salah satunya adalah Alex Marquez, yang harus merelakan posisi ketiga setelah kehilangan keseimbangan dan terlempar keluar lintasan.

Insiden ini membuka jalan bagi Pedro Acosta untuk merebut posisi ketiga, disusul oleh Maverick Vinales. Namun, tak ada yang mampu menghentikan laju Johann Zarco. Dengan dukungan ribuan penggemar tuan rumah, ia berhasil mempertahankan keunggulannya hingga garis finis.

Kemenangan ini bukan hanya menjadi yang pertama baginya di musim ini, tetapi juga mengakhiri penantian panjang selama puluhan tahun bagi pembalap Prancis untuk kembali berjaya di kandang sendiri. Sebuah momen bersejarah yang akan selalu dikenang di Sirkuit Bugatti.

Hasil MotoGP Prancis 2025:
1. Johann Zarco FRA Castrol Honda LCR (RC213V)
2. Marc Marquez SPA Ducati Lenovo (GP25)
3. Fermin Aldeguer SPA BK8 Gresini Ducati (GP24)
4. Pedro Acosta SPA Red Bull KTM (RC16)
5. Maverick Viñales SPA Red Bull KTM Tech3 (RC16)
6. Takaaki Nakagami JPN HRC Test Team (RC213V)
7. Raul Fernandez SPA Trackhouse Aprilia (RS-GP25)
8. Fabio Di Giannantonio ITA Pertamina VR46 Ducati (GP25)
9. Lorenzo Savadori ITA Aprilia Factory (RS-GP25)
10. Ai Ogura JPN Trackhouse Aprilia (RS-GP25)
11. Luca Marini ITA Honda HRC Castrol (RC213V)
12. Alex Rins SPA Monster Yamaha (YZR-M1)
13. Enea Bastianini ITA Red Bull KTM Tech3 (RC16)
14. Marco Bezzecchi ITA Aprilia Factory (RS-GP25)
15. Franco Morbidelli ITA Pertamina VR46 Ducati (GP24)
16. Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP25)
17. Alex Marquez SPA BK8 Gresini Ducati (GP24)
18. Miguel Oliveira POR Pramac Yamaha (YZR-M1)
19. Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)
20. Jack Miller AUS Pramac Yamaha (YZR-M1)
21. Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1)
22. Joan Mir SPA Honda HRC Castrol (RC213V)

Dapatkan sejumlah berita terkini setiap harinya hanya di Sports Arena, dan jangan lupa follow sejumlah akun media sosial kami; Instagram, Twitter dan TikTok.

Tags: Johann ZarcoMotoGPMotoGP PrancisSports Arena
Previous Post

Hansi Flick Puji Performa Lamine Yamal di El Clasico

Next Post

Arema FC Sesalkan Pelemparan Bus Persik

Next Post
Bus Persik

Arema FC Sesalkan Pelemparan Bus Persik

ADVERTISEMENT
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Jumpa pers Ardiles

Brand Legendaris Hadirkan Inovasi Baru Lewat Koleksi “Move Your Way”

November 7, 2025
Skuad Timnas Indonesia U-17

Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 Vs Yaman Malam Ini

April 7, 2025
Manajer Manchester City, Pep Guardiola

Pengalaman Akan Bawa Manchester City Kembali ke Jalur Juara

November 1, 2025
Timnas Indonesia U-22 vs India

30 Pemain Timnas Indonesia U-22 Lawan Mali

November 8, 2025
Selebrasi pemain Persija usai bobol gawang Arema FC

Strategi Jitu Souza Saat Persija Tekuk Arema FC

November 9, 2025
Selebrasi pemain Persija usai bobol gawang Arema FC

Strategi Jitu Souza Saat Persija Tekuk Arema FC

November 9, 2025
Sunderland vs Arsenal

Arteta Sakit Perut Arsenal Gagal Menang dan Kebobolan

November 9, 2025
Festival SenengMinton di Purwokerto 2025

Bulu Tangkis, Tawa, dan Asa Kecil dari Purwokerto

November 9, 2025
Petarung UFC, Jon Jones

Penyesalan Seumur Hidup dalam Karier Jon Jones

November 8, 2025
Timnas Indonesia U-22 vs India

30 Pemain Timnas Indonesia U-22 Lawan Mali

November 8, 2025

Recent News

Selebrasi pemain Persija usai bobol gawang Arema FC

Strategi Jitu Souza Saat Persija Tekuk Arema FC

November 9, 2025
Sunderland vs Arsenal

Arteta Sakit Perut Arsenal Gagal Menang dan Kebobolan

November 9, 2025
Festival SenengMinton di Purwokerto 2025

Bulu Tangkis, Tawa, dan Asa Kecil dari Purwokerto

November 9, 2025
Petarung UFC, Jon Jones

Penyesalan Seumur Hidup dalam Karier Jon Jones

November 8, 2025
Sports Arena

Follow Us

  • Cyber Media News Coverage Guidelines
  • Management
  • About Us
  • Contact Us

All Rights Reserved by sportsarena.id © 2022

No Result
View All Result
  • Home
  • Football
    • Internasional
    • Nasional
    • Futsal
  • Basketball
    • Internasional
    • Nasional
  • Badminton
    • Internasional
    • Nasional
  • Fight
    • Internasional
    • Nasional
  • Olympic
    • Internasional
    • Nasional
  • Automotive
  • E-Sports
  • Sportainment

All Rights Reserved by sportsarena.id © 2022